Kiat
mengedit tulisan dikutip dari tweet @RedaGaudiamo
dengan tagar #YouWrite. Reda Gaudiamo adalah
Pemimpin Redaksi Majalah yang diterbitkan oleh group Gramedia.
Kenapa
belajar mengedit? Apa pentingnya buat kita?
1.
Belajar mengedit membuat
kita lebih lancar menulis, menghasilkan tulisan yang baik.
2.
Apa yang
dilakukan oleh editor profesional? BANYAK: cek ejaan, tanda baca, tata bahasa,
data, nama...
3.
Tugas Editor:
mengubah kalimat panjang jadi pendek, memecah alinea panjang jadi pendek.
4.
Tugas Editor
termasuk memangkas teks agar mengisi halaman yang tersedia dengan baik.
5.
Sekarang mari
kita jadi editor buat teks sendiri. Apa yang perlu diperhatikan?
6.
Ingat selalu;
kita menulis dan mengedit untuk mengekspresikan sesuatu. Bukan mencari impresi
orang. Do express others, not impress.
7.
Selalu menulis/
edit yang mudah dipahami orang. Bukan bikin pusing.
8.
Semua harus
disampaikan dengan jelas dan sederhana. Pilih KALIMAT dan ALINEA pendek!
9.
Pilihkata yang
paling sederhana dan paling pendek àkan
intinya harus bikin orang ngerti tulisan kita kan?